Gemar Membuat Hoax, Jubir DG-QB, Parto Sumtaki: RR Lebih Baik Menyerah, Daripada Timnya Terus Buat Berita Bohong

Bagikan :

TERPOPULER

Dirut PT WKM: PT Position Nyolong...

Jakarta — Direktur Utama PT Wana Kencana Mineral (PT WKM) Letjen (Purn) Eko Wiratmoko menegaskan bahwa PT Position telah melakukan pencurian tambang nikel di...

BACA JUGA

Menteri Hukum Kunjungi Langsung Kelurahan Akehuda

Ternate - Menteri Hukum Republik Indonesia Supratman Andi Agtas, melakukan kunjungan dan peninjauan Pos Bantuan Hukum (Posbankum) di Kelurahan Akehuda, Kecamatan Kota Ternate Utara,...

Harita Nickel Luncurkan Mechanic Talent Pool Program bagi Pemuda Lokal

Halsel - Sebagai bagian dari komitmen jangka panjang untuk memberdayakan masyarakat sekitar wilayah operasional, Harita Nickel resmi meluncurkan Mechanic Talent Pool Program (MTPP), sebuah...

Banyak Karyawan Toko di Ternate Tidak Terdaftar BPJS Ketenagakerjaan

Ternate - Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan Cabang Ternate temukan pelanggaran di beberapa tokoh yang tidak daftarkan karyawannya masuk dalam BPJS. Hal ini di...

Dirut PT WKM: PT Position Nyolong Nikel di Lahan Kami

Jakarta — Direktur Utama PT Wana Kencana Mineral (PT WKM) Letjen (Purn) Eko Wiratmoko menegaskan bahwa PT Position telah melakukan pencurian tambang nikel di...

Morotai – Juru bicara (Jubir) pasangan Calon Bupati Morotai 2024, Deny Garuda-M Kubais Baba, Bung Parto Sumtaki menyarankan kepada kandidat Cabup Rusli-Rio lebih baik angkat tangan dan menyerah, bila staminanya tidak mendukung lagi untuk terus melanjutkan pertarungan ini. Pasalnya, RR terus dibodohi Timnya sendiri melalui pemberitaan media, bahwa Tim atau Kordinator Desa (Kordes) Deny-Qubais di beberapa desa telah bergabung dengan RR.

“Ini adalah pembohongan publik yang sangat memalukan dan menjijikkan. Bagaimana tidak, mereka lakukan sebuah stratag politik kacangan dengan membangun isu murahan, yakni menarik seseorang keatas panggung kampanye lalu mengumumkan dan di ekspose media bahwa Kordes Deny-Qubais telah beralih ke RR. Kemudian dipercaya, dan dengan pede RR foto bersama dengan orang tersebut, Astaghfirullah bertobatlah,” ungkap Parto, Senin (7/10/2024).

Magister ilmu komunikasi ini menegaskan, tindakan konyol dan sangat memalukan yang dilakukan Tim RR dengan menyebarkan berita Hoax, menunjukan mereka tidak punya gagasan serta strategi yang mumpuni dalam kompetisi ini, bahkan kehabisan akal sehat dalam mengimbangi dan menahan lajunya Deny-Qubais untuk memenangkan pertarungan pada Pilkada Morotai 2024.

“Cara cara kotor dan kampungan yang dilakukan Tim RR menunjukan mereka tidak punya kemampuan mempengaruhi hati masyarakat untuk memilih RR, sehingga segala cara dibenarkan. Mereka lupa, ini zaman sudah canggih, kita bekerja di backup dengan data, sehingga kami tahu mana Tim atau Kordes Deny-Qubais dan mana pendukungnya. Karena ribuan data itu kami kantongi,” tegasnya.

“Jadi Tim RR ini, sudah dua kali membuat berita hoax, dengan cara menarik orangnya sendiri ke atas panggung lalu umumkan ini Tim Deny-Qubais. Pertama mereka lakukan saat RR berkampanye di Desa Mira, dan yang kedua di Desa Lusuo. Faktanya, orang yang Tim RR giring ke atas panggung kampanye ini, pendukung Deny-Qubais pun bukan, apalagi Tim atau Kordes. Fakta ini juga menunjujan mereka tidak punya konsep yang tepat, dan telah kecapean mengejar ketertinggalan untuk memenangkan Pilkada Morotai 2024 ini,” timpalnya.

Menurut Bung Parto, dukungan masyarakat kepada pasangan calon Bupati Deny-Qubais semakin hari, kian bertambah dan sulit dibendung oleh kekuatan manapun. Wakaupun demikian, kondisi ini terus digenjot, dirawat, dijaga, serta diamankan hingga hari pemilihan nanti oleh Tim Deny-Qubais. Karena, sebuah kemenangan telak yang bakal diwujudkan.

“Untuk itu, saya sarankan kepada Tim RR stop lakukan pembohongan publik dengan menyebarkan berita Hoax. Kasihan juga kandidatnya dibodohi, bila sudah tidak kuat menyerah saja, tidak perlu lakukan tindakan tindakan yang memalukan kalian sendiri. Karena Tim Deny-Qubais punya data Tim yang sangat akurat, serta militansi mereka tidak diragukan lagi,” tuntas Jubir Parto Sumtaki. (*).

BERITA DAERAH

LIHAT SEMUA

Minim Perhatian, Ini Kondisi Salah Satu...

Labuha - Jauh dari kemewahan dan gemerlapnya suasana kota serta minim perhatian dari pemerintah, baik itu pemerintah Pusat maupun Daerah, beginilah kondisi jembatan darat...

Pemdes Guruapin Kayoa Salurkan Insentif Selama...

Halsel - Pemerintah Desa Guruapin, Kecamatan Kayoa, Kabupaten Halmahera Selatan (Halsel) telah menyalurkan insentif Tahap I yakni Januari hingga Juni tahun 2025. Penyaluran insentif kepada...

Persoalan APMS Kayoa Utara, Warga dan...

Labuha - Persoalan pemalangan pintu masuk Agen Penyalur Minyak dan Solar (APMS) di Desa Laromabati, Kecamatan Kayoa Utara, Kabupaten Halmahera Selatan (Halsel), berujung damai...

SAAT INI

Harita Nickel Luncurkan Mechanic Talent Pool Program bagi Pemuda...

Halsel - Sebagai bagian dari komitmen jangka panjang untuk memberdayakan masyarakat sekitar...

BERITA UTAMA

Dua Hari Lagi Pelaksanaan CSS XXIII...

Ternate - Walikota Ternate M. Tauhid Soleman perintahkan semua instansi pelaksana teknis agar melakukan pembenahan, mengingat pelaksanaan kegiatan City Sanitation Summit (CSS) XXIII Aliansi...

Peringati HUT Kemerdekaan RI ke-80 Tahun...

Ternate - Dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-80 Tahun 2025, Wanita Selam Indonesia (WASI) bersama Pemerintah Provinsi Maluku Utara menyelenggarakan Upacara Bawah Laut...

Satpas Polres Ternate Siap Layani Urus...

Ternate - Dalam rangka memberikan legalitas berkendara kepada masyarakat, Unit Regident Satpas Polres Ternate kembali melaksanakan pelayanan penerbitan Surat Izin Mengemudi (SIM) pada Jumat,...

REKOMENDASI

Harita Nickel Luncurkan Mechanic Talent Pool Program bagi Pemuda Lokal

Halsel - Sebagai bagian dari komitmen jangka panjang untuk memberdayakan masyarakat sekitar wilayah operasional, Harita Nickel resmi meluncurkan Mechanic Talent Pool Program (MTPP), sebuah...

Banyak Karyawan Toko di Ternate Tidak Terdaftar BPJS Ketenagakerjaan

Ternate - Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan Cabang Ternate temukan pelanggaran di beberapa tokoh yang tidak daftarkan karyawannya masuk dalam BPJS. Hal ini di...

Menteri Hukum Kunjungi Langsung Kelurahan Akehuda

Ternate - Menteri Hukum Republik Indonesia Supratman Andi Agtas, melakukan kunjungan dan peninjauan Pos Bantuan Hukum (Posbankum) di Kelurahan Akehuda, Kecamatan Kota Ternate Utara,...

Dirut PT WKM: PT Position Nyolong Nikel di Lahan Kami

Jakarta — Direktur Utama PT Wana Kencana Mineral (PT WKM) Letjen (Purn) Eko Wiratmoko menegaskan bahwa PT Position telah melakukan pencurian tambang nikel di...

GM ASDP Cabang Ternate Berlakukan Jembatan...

Ternate - General Manager (GM) PT ASDP Cabang Ternate, Handoyo Priyanto, menagaskan, pemberlakuan jembatan timbang dan tiket alat berat sejak tahun 2024. General Manager PT...

Menteri Hukum Kunjungi Langsung Kelurahan Akehuda

Ternate - Menteri Hukum Republik Indonesia Supratman Andi Agtas, melakukan kunjungan dan peninjauan Pos Bantuan Hukum (Posbankum) di Kelurahan Akehuda, Kecamatan Kota Ternate Utara,...

Harita Nickel Luncurkan Mechanic Talent Pool...

Halsel - Sebagai bagian dari komitmen jangka panjang untuk memberdayakan masyarakat sekitar wilayah operasional, Harita Nickel resmi meluncurkan Mechanic Talent Pool Program (MTPP), sebuah...

Banyak Karyawan Toko di Ternate Tidak...

Ternate - Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan Cabang Ternate temukan pelanggaran di beberapa tokoh yang tidak daftarkan karyawannya masuk dalam BPJS. Hal ini di...

IKLAN

Gemar Membuat Hoax, Jubir DG-QB, Parto Sumtaki: RR Lebih Baik Menyerah, Daripada Timnya Terus Buat Berita Bohong

Morotai – Juru bicara (Jubir) pasangan Calon Bupati Morotai 2024, Deny Garuda-M Kubais Baba, Bung Parto Sumtaki menyarankan kepada kandidat Cabup Rusli-Rio lebih baik angkat tangan dan menyerah, bila staminanya tidak mendukung lagi untuk terus melanjutkan pertarungan ini. Pasalnya, RR terus dibodohi Timnya sendiri melalui pemberitaan media, bahwa Tim atau Kordinator Desa (Kordes) Deny-Qubais di beberapa desa telah bergabung dengan RR.

“Ini adalah pembohongan publik yang sangat memalukan dan menjijikkan. Bagaimana tidak, mereka lakukan sebuah stratag politik kacangan dengan membangun isu murahan, yakni menarik seseorang keatas panggung kampanye lalu mengumumkan dan di ekspose media bahwa Kordes Deny-Qubais telah beralih ke RR. Kemudian dipercaya, dan dengan pede RR foto bersama dengan orang tersebut, Astaghfirullah bertobatlah,” ungkap Parto, Senin (7/10/2024).

Magister ilmu komunikasi ini menegaskan, tindakan konyol dan sangat memalukan yang dilakukan Tim RR dengan menyebarkan berita Hoax, menunjukan mereka tidak punya gagasan serta strategi yang mumpuni dalam kompetisi ini, bahkan kehabisan akal sehat dalam mengimbangi dan menahan lajunya Deny-Qubais untuk memenangkan pertarungan pada Pilkada Morotai 2024.

“Cara cara kotor dan kampungan yang dilakukan Tim RR menunjukan mereka tidak punya kemampuan mempengaruhi hati masyarakat untuk memilih RR, sehingga segala cara dibenarkan. Mereka lupa, ini zaman sudah canggih, kita bekerja di backup dengan data, sehingga kami tahu mana Tim atau Kordes Deny-Qubais dan mana pendukungnya. Karena ribuan data itu kami kantongi,” tegasnya.

“Jadi Tim RR ini, sudah dua kali membuat berita hoax, dengan cara menarik orangnya sendiri ke atas panggung lalu umumkan ini Tim Deny-Qubais. Pertama mereka lakukan saat RR berkampanye di Desa Mira, dan yang kedua di Desa Lusuo. Faktanya, orang yang Tim RR giring ke atas panggung kampanye ini, pendukung Deny-Qubais pun bukan, apalagi Tim atau Kordes. Fakta ini juga menunjujan mereka tidak punya konsep yang tepat, dan telah kecapean mengejar ketertinggalan untuk memenangkan Pilkada Morotai 2024 ini,” timpalnya.

Menurut Bung Parto, dukungan masyarakat kepada pasangan calon Bupati Deny-Qubais semakin hari, kian bertambah dan sulit dibendung oleh kekuatan manapun. Wakaupun demikian, kondisi ini terus digenjot, dirawat, dijaga, serta diamankan hingga hari pemilihan nanti oleh Tim Deny-Qubais. Karena, sebuah kemenangan telak yang bakal diwujudkan.

“Untuk itu, saya sarankan kepada Tim RR stop lakukan pembohongan publik dengan menyebarkan berita Hoax. Kasihan juga kandidatnya dibodohi, bila sudah tidak kuat menyerah saja, tidak perlu lakukan tindakan tindakan yang memalukan kalian sendiri. Karena Tim Deny-Qubais punya data Tim yang sangat akurat, serta militansi mereka tidak diragukan lagi,” tuntas Jubir Parto Sumtaki. (*).

Bagikan :

Artikel Terkait

Baca Juga

Dirut PT WKM: PT Position Nyolong...

Jakarta — Direktur Utama PT Wana Kencana Mineral (PT WKM) Letjen (Purn) Eko Wiratmoko menegaskan bahwa PT Position telah melakukan pencurian tambang nikel di...

Banyak Karyawan Toko di Ternate Tidak...

Ternate - Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan Cabang Ternate temukan pelanggaran di beberapa tokoh yang tidak daftarkan karyawannya masuk dalam BPJS. Hal ini di...

Harita Nickel Luncurkan Mechanic Talent Pool...

Halsel - Sebagai bagian dari komitmen jangka panjang untuk memberdayakan masyarakat sekitar wilayah operasional, Harita Nickel resmi meluncurkan Mechanic Talent Pool Program (MTPP), sebuah...

Menteri Hukum Kunjungi Langsung Kelurahan Akehuda

Ternate - Menteri Hukum Republik Indonesia Supratman Andi Agtas, melakukan kunjungan dan peninjauan Pos Bantuan Hukum (Posbankum) di Kelurahan Akehuda, Kecamatan Kota Ternate Utara,...

Iklan

error: Content is protected !!